Quantcast
Channel: lensaindonesia
Viewing all articles
Browse latest Browse all 50591

Max Allegri: Milan Mengincar Poin Penuh

$
0
0

LENSAINDONESIA.COM: AC Milan mengincar poin penuh ketika menghadapi Cagliari dalam lanjutan Serie A, malam ini.

Demikian disampaikan pelatih AC Milan, Massimiliano Allegri seperti dikutip dari situs resmi AC Milan, hari ini (Minggu, 10/2/2013).

Baca juga: Munial Sport Group Kembali Gelar Junior Football League dan Milan Glorie Kunjungi Indonesia

“Kami akan mencari poin. Dan seharusnya kita tidak menyibukkan diri dengan pertanyaan ini,” sambungnya.

Cagliari, sambung Max, sapaannya, adalah tim yang harus ditakuti. Aplaagi mereka melakukan pertandingan yang baik ketika mengalahkan AS Roma.

“Cagliari memiliki depan yang sangat baik yang dapat menyebabkan masalah untuk pertahanan tim manapun. Kita harus sangat berhati-hati karena mereka akan tertarik untuk melakukannya dengan baik di depan fans mereka,” kata Max lagi.

Berikut prediksi pemain yang akan dibawa Max ketika bertandang ke Cagliari: Abbiati, Amelia, Gabriel, Abate, Antonini, De Sciglio, Mexes, Yepes, Zaccardo, Zapata, Ambrosini, Boateng, Constant, Flamini, Muntari, Nocerino, Traoré, Balotelli, Bojan, El Shaarawy, Niang, Robinho. @ari

alexa ComScore Quantcast Google Analytics NOscript alexa ComScore Quantcast Google Analytics NOscript

Viewing all articles
Browse latest Browse all 50591

Trending Articles